Doa Menyambut Kelahiran Bayi Laki-laki dan Perempuan

Ubai.web.id – Doa menyambut kelahiran bayi. Seluruh orangtua di dunia ini pasti akan bahagia bukan main bila bayi atau janin laki-laki dan perempuan mereka terlahir dengan sehat. Tentu saja ini merupakan berkat anugerah dari Allah SWT yang luar biasa.

doa menyambut kelahiran bayi

Setelah mengandung selama 9 bulan, berjuang menahan rasa sakit dan perih, membaca doa ibu hamil terus-menerus, rasanya semua terbayar lunas. Hal pertama yang perlu kita ucapkan adalah melafadzkan alhamdulillah hirabbil aalamiin.

Kemudian, tak lupa juga kita dapat bersyukur kepada Allah SWT dengan doa, dzikir, dan wirid lainnya. Salah satu doa yang bisa kita panjatkan adalah doa menyambut kelahiran bayi sesuai sunnah berdasarkan hadits yang shahih.

Di bawah ini kami akan menuliskan kepada Anda mengenai teks, lafadz, bacaan doa menyambut kelahiran bayi yang benar, sesuai sunnah, dalam bahasa Arab, latin, beserta artinya. Simak selengkapnya pada ulasan di bawah ini.

Bacaan Doa Menyambut Kelahiran Bayi

doa bayi lahir

Silahkan simak langsung teks, lafadz, bacaan doa ketika menyambut kelahiran bayi laki-laki dan perempuan yang benar, sesuai sunnah, berdasarkan hadits shahih dalam bahasa Arab, teks latin, dan terjemahan Indonesia. Berikut doa, dzikir, dan wirid lengkapnya.

1. Doa Menyambut Bayi yang Baru Saja Lahir

اَللّٰهُمَّ اجْعَلْهُ بَارًّا تَقِيًّا رَشِيْدًا وَأَنْبِتْهُ فِي الْإِسْلَامِ نَبَاتًا حَسَنًا

Allaahummaj ‘alhu baarran taqiyyan rasyiidan wa-anbit-hu fil islaami nabaatan hasanan.

Artinya:
“Ya Allah, jadikanlah ia (bayi) orang yang baik, bertakwa, dan cerdas. Tumbuhkanlah ia dalam islam dengan pertumbuhan yang baik.”

2. Doa Menyambut Kelahiran

وَإِنّي أُعِيذُهَا بِكَ وَذُرِّيَّتَهَا مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِ

Wa innii u’iidzu bika wadzurriyyatahaa minasysyaithaanir rajiim.

Artinya:
“Aku memohon perlindungan untuknya serta anak-anak keturunannya kepada (pemeliharaan) Engkau dari pada setan yang terkutuk.”

3. Doa Bayi Baru Lahir

أَعُوذُ بِكَلِمَاتِ اللهِ التَّآمَّةِ مِنْ كُلِّ شَيْطَانٍ وَهَآمَّةٍ وَمِنْ كُلِّ عَيْنٍ لَآمَّةٍ

A’uudzu bikalimatillaahi at-taammati min kulli syaithaanin wa haammatin wamin kulli ‘ainin lâmmatin

Artinya:
“Aku berlindung dengan kalimat-kalimat Allah dari segala setan, kesusahan, dan pandangan yang jahat.”

Kesimpulan

Cukup sekian pembahasan dari kami mengenai doa menyambut kelahiran bayi, doa menyambut kelahiran bayi lelaki, doa menyambut kelahiran bayi perempuan, doa menyambut kelahiran bayi laki-laki, doa selamat menyambut kelahiran bayi, doa untuk menyambut kelahiran bayi, doa ketika menyambut kelahiran bayi.

Baca:

Tinggalkan komentar